INILAH OPERATOR SEKOLAH.....!!

9/23/2016

Sebenarnya operator memiliki peranan penting didalam sebuah sekolah, kenapa tidak, operator adalah orang yang memiliki peran melaporkan gambaran keadaan akademik dan non akademik sebuah sekolah. Dan dengan adanya pelaporan tersebut segala kegiatan baik akademik maupun non akademik bisa berjalan dengan baik di sebuah sekolah.

Namun kadang kala operator sering di anggap remeh di dalam sekolah, seakan operator hanyalah pengimput data yang tidak berpengaruh penting bagi kelancaran kegiatan sekolah. Seperti yang kami kutip dari Blog nya Sekolah Galau tentang gambaran seorang operator di dalam sebuah sekolah. Apa katanya? 

OPERATOR adalah :
O = Orangnya berdedikasi
P = Pekerjaan penuh tanggung jawab
E = Entah kenapa sering dipandang sebelah mata
R = Resiko pekerjaan tinggi
A = Andalan para pendidik yang gaptek dan malas
T = Tanpa lelah bekerja
O = Omongan tak enak sering didengar
R = Rasakan kalo operator marah...bisa-bisa tunjangan dan sertifikasi kalian tidak keluar..!!!

Miris bukan, seandainya benar demikian pandangan untuk seorang operator sekolah. 

Peran operator sekolah sendiri sangat banyak, dimulai dari pengimputan data siswa, data BOS, Emis Kemenag, verval pd, verval ptk dan banyak peran-peran penting lainnya yang harus di selesaikan oleh seorang operator. Dan baru-baru ini pun sudah ada Aplikasi Penjaminan Mutu Pendidikan (PMP) yang didalamnya terdapat begitu banyak pekerjan untuk operator sekolah. 

Baca Juga : Derita Operator Sekolah Untuk Aplikasi PMP

begitulah kiranya sedikit Gambaran tentang Operator Sekolah.

Share this :

Previous
Next Post »
0 Komentar

Penulisan markup di komentar
  • Silakan tinggalkan komentar sesuai topik. Komentar yang menyertakan link aktif, iklan, atau sejenisnya akan dihapus.
  • Untuk menyisipkan kode gunakan <i rel="code"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan kode panjang gunakan <i rel="pre"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan quote gunakan <i rel="quote"> catatan anda </i>
  • Untuk menyisipkan gambar gunakan <i rel="image"> URL gambar </i>
  • Untuk menyisipkan video gunakan [iframe] URL embed video [/iframe]
  • Kemudian parse kode tersebut pada kotak di bawah ini
  • © 2015 Simple SEO ✔